Pendampingan Belajar selama Pandemi Covid-19 di Desa Sawo Kecamatan Dukun Kabupaten Gresik

  • Indri Susanti Universitas Islam Lamongan
  • Kiki Septaria Universitas Islam Lamongan
  • Nurlayli Santi Aprilia Universitas Islam Lamongan
  • Arofatun Nisa’u Shonia Universitas Islam Lamongan
Keywords: Pandemic covid-19, pembelajaran daring, pendampingan belajar

Abstract

Pandemi covid-19 berdampak pada berbagai bidang di Indonesia termasuk bidang pendidikan, yaitu dengan perubahan pembelajaran tatap muka menjadi pembelajaran daring/online. Terdapat beberapa kendala dalam pembelajaran daring/online di rumah yang dirasakan oleh siswa dan orang tua di Desa Sawo Kecamatan Dukun Kabupaten Gresik. Oleh karena itu, kegiatan pendampingan belajar sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan untuk mengatasi masalah pembelajaran daring/online, membantu siswa yang tidak memiliki sarana dan prasarana yang memadai, dan membantu siswa dalam meningkatkan motivasi belajar dan prestasi akademik. Kegiatan pendampingan belajar dilakukan melalui 3 tahapan yaitu tahap persiapan, pelaksanaan dan evaluasi. Kegiatan pendampingan belajar dilaksanakan dengan menerapkan protokol kesehatan. Hasil pengabdian melalui kegiatan pendampingan belajar ini adalah permasalahan pembelajaran daring/online bagi siswa dan orang tua di Desa Sawo dapat teratasi, motivasi belajar siswa meningkat dan prestasi akademik siswa juga mengalami peningkatan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aljena S. C., Andari, K. D. W., Kartini. (2020). Pengaruh Reward Terhadap Motivasi Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Dasar Borneo (Judikdas Borneo). 01 (02), 127-137.
Chen, N., Zhou, M., Dong, X., Qu, J., Gong, F., Han, Y., Qiu, Y., Wang, J., Liu, Y., Wei, Y., Xia, J., Yu, T., Zhang, X., & Zhang, L. (2020). Epidemiological and clinical characteristics of 99 cases of 2019 novel coronavirus pneumonia in Wuhan, China: A descriptive study. The Lancet, 395(10223), 507–513.
Fitroturrohmah, M., Purwadi, Azizah M. (2019). Hubungan Peran Orang Tua Dengan Prestasi Belajar Siswa Kelas Tinggi SDN Kedung 01 Jepara. Journal of Primary and Children’s Education (JANCITTA), 2 (2), 25-30.
Kompas.com. UPDATE 6 Agustus: Ada 507.375 Kasus Aktif Covid-19 di Indonesia https://nasional.kompas.com/read/2021/08/06/17091581/update-6-agustus-ada-507375-kasus-aktif-covid-19-di-indonesia diakses pada 7 Agustus 2021 pukul 09.00 WIB.
Lai, C. C., Shih, T. P., Ko, W. C., Tang, H. J., & Hsueh, P. R. (2020). Severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2) and coronavirus disease-2019 (COVID-19): The epidemic and the challenges. International Journal of Antimicrobial Agents, 55(3), 105924.
Lutfiyah dan Roviati E. (2020). Pendampingan Belajar Di Rumah Selama Masa Pandemi Covid-19. DIMASEJATI, 2 (2), 181-190.
Rosaria D., dan Novika H., (2017). Bimbingan Belajar Bahasa Inggris Bagi Anak Usia Sekolah Dasar (6-12 Tahun) Di Desa Semangat Dalam RT 31 Handil Bhakti. JUrnal Al-Ikhlas, 2 (2), 13-19.
Rosiyanti, H. dan Muthmainnah R. N. (2018). Penggunaan Gadget Sebagai Sumber Belajar Mempengaruhi Hasil Pada Mata Kuliah Matematika Dasar. Jurnal Pendidikan Matematika dan Matematika (FIBONACCI), 4 (1), 25-36.
Yuhenita N. N., Majid Y. M., Murat A. R., Muliyani R., Alfahmi R. A., Abdillah M. Z. (2021). Pendampingan Dalam Menghadapi Pembelajaran Di Masa Pandemi Bagi Warga Dusun Macanan. Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan (SELAPARANG), 4 (2), 215 – 219.
Published
2022-02-02
How to Cite
Susanti, I., Kiki Septaria, Nurlayli Santi Aprilia, & Arofatun Nisa’u Shonia. (2022). Pendampingan Belajar selama Pandemi Covid-19 di Desa Sawo Kecamatan Dukun Kabupaten Gresik. TAAWUN, 2(01), 19-29. https://doi.org/10.37850/taawun.v2i01.232